Jumat, 30 Januari 2026

Terima Tali Asih, Warga Ucapkan Terima Kasih Kepada Polisi

Administrator
Jumat, 22 Februari 2019 07:14 WIB
Terima Tali Asih, Warga Ucapkan Terima Kasih Kepada Polisi

MEDAN-halomedan.co
Terima tali asih, keluarga kurang mampu ucapkan terima kasih kepada Polsek Medan Timur.

Nurlaila warga Jalan Prof. HM Yamin Gang Habir Kelurahan Sei Kera Hulu, Kecamatan Medan Perjuangan, tak menduga mendapat kunjungan Kapolsek Medan Timur, Kompol M. Arifin bersama personil Polsek Medan Timur, Jumat (22/2).

” Saya tidak menyangka, mendapat kunjungan Kapolsek dan sejumlah personil perwira Polsek Medan Timur,” kata wanita berusia 60 tahun.

Apalagi, jelas janda beranak dua ini, kedatangan aparat kepolisian sedikit mengurangi beban hidup keluarganya.

” Alhamdulilah, keluarga kami menerima bantuan tali asih langsung diberikan Kapolsek Medan Timur,” jelas Nurlaila.

Wanita yang ditinggal mati suaminya ini mengaku berterima kasih kepada Kapolsek dan Polsek Medan Timur yang sudah meluangkan waktunya mengunjungi rumah keluarga kamo dan memberikan bantuan tali asih.

” Saya mengucapkan terima kasih kepada pak polisi. Hanya Allah yang akan membalas kebaikan bapak itu ” ungkapnya.

Usai memberikan tali asih di Jumat barokah, Kapolsek Medan Timur melanjutkan kegiatan berpatroli bersepeda menyambangi warga untuk menyampaikan pesan Kamtibmas. (Res)



Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Berita Terkait
Gebyar Pajak Bapenda Sumut Disebut Lebih Banyak Mudaratnya, Aktivis: Mending Uangnya Buat Pemulihan Pascabencana

Gebyar Pajak Bapenda Sumut Disebut Lebih Banyak Mudaratnya, Aktivis: Mending Uangnya Buat Pemulihan Pascabencana

Head to Head di Musda Golkar Sumut: Hendri Sitorus vs Andar Harahap

Head to Head di Musda Golkar Sumut: Hendri Sitorus vs Andar Harahap

IPI–Pegadaian Sumut Bangun Sinergi Investasi Unik, Sampah Ditukar Jadi Emas

IPI–Pegadaian Sumut Bangun Sinergi Investasi Unik, Sampah Ditukar Jadi Emas

‘Mens Rea’ Membuktikan Humor Tidak Niscaya Lucu

‘Mens Rea’ Membuktikan Humor Tidak Niscaya Lucu

Cegah Banjir Musim Hujan, Babinsa Ngaringan Gotong Royong Bersihkan Gorong-Gorong

Cegah Banjir Musim Hujan, Babinsa Ngaringan Gotong Royong Bersihkan Gorong-Gorong

Ibunda Wartawan  Irvan Rumapea Meninggal Dunia, Ketua Pewarta Polrestabes Medan Berikan Tali Asih

Ibunda Wartawan Irvan Rumapea Meninggal Dunia, Ketua Pewarta Polrestabes Medan Berikan Tali Asih

Komentar
Berita Terbaru