Kamis, 29 Januari 2026

Polrestabes Medan Siagakan Tim Patroli Sepeda Motor Sat Samapta Untuk Urai Kemacetan Jalur Medan - Tanah Karo

Administrator
Minggu, 12 Juni 2022 13:53 WIB
Polrestabes Medan Siagakan Tim Patroli Sepeda Motor Sat Samapta Untuk Urai Kemacetan Jalur Medan - Tanah Karo

Medan | Halomedan.co

Polrestabes Medan menyiapkan Tim Patroli Sepeda Motor dari Sat Samapta untuk mengamankan dan mengurai kemacetan arus lalu lintas pada saat hari libur di jalur lalu lintas Medan – Tanah Karo.Minggu (12/06/2022)

Kasat Samapta Polrestabes Medan Kompol Pardamean Hutahaean.SH.SIK.MH, mengatakan jumlah Personil yang disiapkan ada 11 personil yang langsung dipimpin Plt. Kanit Turjawali Edward Sembiring, sehingga terjadi kepadatan arus lalu lintas di jalur Medan – Tanah Karo dititik tertentu, personil kami apabila menemukan atau mendapat informasi terjadi kemacetan langsung melakukan penguraian arus lalu lintas di lokasi yang dimaksud

Ada beberapa titik menurut kami selalu terjadi rawan kemacetan, diantaranya persimpangan Amoi, Tirtanadi dan Simbahe, untuk patroli roda empat kami perdayakan melakukan pengaturan arus lalu lintas di inti kota, serta mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas lainnya”.pungkas Pardamean.



Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Berita Terkait
Ibunda Wartawan  Irvan Rumapea Meninggal Dunia, Ketua Pewarta Polrestabes Medan Berikan Tali Asih

Ibunda Wartawan Irvan Rumapea Meninggal Dunia, Ketua Pewarta Polrestabes Medan Berikan Tali Asih

Yayasan Pendidikan Graha Kirana dan DHD 45 Provsu Teken MoU, Prof. Arif Nasution Terima Lencana Kejuangan 45

Yayasan Pendidikan Graha Kirana dan DHD 45 Provsu Teken MoU, Prof. Arif Nasution Terima Lencana Kejuangan 45

Di Tengah Luka Pascabanjir Aceh Timur, UNPAB Memilih Hadir

Di Tengah Luka Pascabanjir Aceh Timur, UNPAB Memilih Hadir

Disemprot Eks Kapolda di DPR, Kapolres Sleman Akui Salah Kriminalisasi Korban: Kasus Hogi Minaya Jadi Tamparan Keras Polri

Disemprot Eks Kapolda di DPR, Kapolres Sleman Akui Salah Kriminalisasi Korban: Kasus Hogi Minaya Jadi Tamparan Keras Polri

UNPAB Raih Sejumlah Penghargaan pada Anugerah Pelaporan SPMI 2025

UNPAB Raih Sejumlah Penghargaan pada Anugerah Pelaporan SPMI 2025

Kapolresta & Kajari Akui Salah, Hogi Minaya Dibebaskan

Kapolresta & Kajari Akui Salah, Hogi Minaya Dibebaskan

Komentar
Berita Terbaru