Jumat, 30 Januari 2026

Sambut Idul Fitri 1 Syawal 1443 Hijriah GM-Pasmer Memberikan Bantuan Ke Panti Asuhan Mamiyai 

Administrator
Selasa, 03 Mei 2022 09:14 WIB
Sambut Idul Fitri 1 Syawal 1443 Hijriah GM-Pasmer Memberikan Bantuan Ke Panti Asuhan Mamiyai 

Medan,Komunitas Ojol GM-Pasmer Grab Menteng Pasar Merah Di malam Idul Fitri 1443 Hijriah memberikan bantuan berupa beràs ke Panti Asuhan Mamiyai Jalan Bromo Medan, Minggu 1 Mei 2022.

Ketua Komunitas Grab Menteng Pasar Merah Borneo BD yang didampingi Wakil Ketua Irawan dan Sekretaris Rahma, Saat dijumpai Wartawan mengatakan, Kegiatan ini sebagai bukti kepedulian GM-Pasmer didalam menyambut Idul Fitri 1443 Hijriah .

Borneo, mengucapkan terima kasih kepada seluruh pengurus GM-Pasmer, yang mau membantu dalam kegiatan ini.

Tidak lupa Borneo juga mengucapkan terima kasih atas dukungan Ketua Penasehat Syahdan, yang memberi Support dalam kegiatan ini.

Semoga kegiatan ini akan terus kita lakukan, tidak hanya di hari baik ini, kalau bisa per tiga bulan, kegiatan GM-Pasmer Peduli dapat terus terlaksana.

Sementara Syahdan Ketua Penasehat GM-Pasmer, menambahkan, didalam rezeki kita ada Hak orang lain.

Semoga apa yang kita berikan dapat bermanfaat bagi Panti Asuhan Mamiyai. 
Dan Semoga bantuan ini mendapat Ridho dari Allah Subhanallah Watahalla. 

Adapun bantuan yang diberikan 8 Goni Beras, Asil dari patungan semua pengurus dan anggota GM-Pasmer serta Ketua Penasehat. (/Red)



Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Berita Terkait
Head to Head di Musda Golkar Sumut: Hendri Sitorus vs Andar Harahap

Head to Head di Musda Golkar Sumut: Hendri Sitorus vs Andar Harahap

IPI–Pegadaian Sumut Bangun Sinergi Investasi Unik, Sampah Ditukar Jadi Emas

IPI–Pegadaian Sumut Bangun Sinergi Investasi Unik, Sampah Ditukar Jadi Emas

‘Mens Rea’ Membuktikan Humor Tidak Niscaya Lucu

‘Mens Rea’ Membuktikan Humor Tidak Niscaya Lucu

Cegah Banjir Musim Hujan, Babinsa Ngaringan Gotong Royong Bersihkan Gorong-Gorong

Cegah Banjir Musim Hujan, Babinsa Ngaringan Gotong Royong Bersihkan Gorong-Gorong

Ibunda Wartawan  Irvan Rumapea Meninggal Dunia, Ketua Pewarta Polrestabes Medan Berikan Tali Asih

Ibunda Wartawan Irvan Rumapea Meninggal Dunia, Ketua Pewarta Polrestabes Medan Berikan Tali Asih

Yayasan Pendidikan Graha Kirana dan DHD 45 Provsu Teken MoU, Prof. Arif Nasution Terima Lencana Kejuangan 45

Yayasan Pendidikan Graha Kirana dan DHD 45 Provsu Teken MoU, Prof. Arif Nasution Terima Lencana Kejuangan 45

Komentar
Berita Terbaru