Kamis, 29 Januari 2026

BKM Mesjid Agund Dan Forum Anak Yatim Santuni 1000 Anak Yatim

Administrator
Kamis, 20 September 2018 09:53 WIB
BKM Mesjid Agund Dan Forum Anak Yatim Santuni 1000 Anak Yatim

MEDAN, BKM Mesjid Agung bekerjasama dengan Yayasan Peduli Anak Yatim/Piatu Medan Sumatera Utara memberikan santunan kepada anak yatim piatu yang berlangsung di Masjid Agung Medan, Kamis (20/9).

Turur hadir dalam acara tersebut Wagubsu Musa Rajeckshah, Ketua Yayasan Peduli Anak Yatim/Piatu Ketua H Mahmuzar Darma Nasution, Kabiro Humas dan Keprotokolan Setdaprovsu Ilyas Sitorus, Ibnu S Hutomo, Pengurus Masjid Agung H Yuslin Siregar, Ustad H Adwir Aziz, Donal Sidabalok, H Suhardi dan para undangan dan lainnya.
Wagubsu Musa Rajeckshah yang biasa dipanggil Ijeck mengatakan, Kegitan yang dilaksanakan oleh BKM Masjid Agung bekerjasama dengan Yayasan Peduli Anak Yatim/Piatu Medan Sumatera Utara adalah sudah sangat bagus, karena dengan kegiatan tersebut juga sudah membantu Pemprovsu untuk mengingatkan masyarakat agar dapat membantu panti-panti asuhan yang ada di Provinsi Sumatera Utara. jangan hanya hari ini saja kita menyantuni anak yatim, kalau bisa setiap hari ada rezeki kita jangan lupa kepada anak yatim piatu, ucapnya. dengan doa anak yatim piatu itu juga semoga Sumatera Utara tetap diridhoi Allah SWT dan Sumut maju dan bermartabat.
Sementara itu Ketua Yayasan Peduli Anak Yatim/Piatu Ketua H Mahmuzar Darma Nasution mengatakan, Kegiatan Penyantunan anak yatim ini terselenggaran berkat kerjasama BKM Masjid Agung Medan dengan Yayasan Peduli Anak Yatim/Piatu Medan Sumut. Anak Yatim/Piatu ini berasal dari panti-panti asuhan wilayah Medan dan Sekitarnya. terima kasih kepada seluruh pihak yang membantu acara ini sehingga berjalan dengan baik dan lancar. (W03)



Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Berita Terkait
Kapolresta & Kajari Akui Salah, Hogi Minaya Dibebaskan

Kapolresta & Kajari Akui Salah, Hogi Minaya Dibebaskan

PB PENDAWA Indonesia Apresiasi dan Ucapkan Selamat atas Pelantikan Rektor USU Periode 2026–2031

PB PENDAWA Indonesia Apresiasi dan Ucapkan Selamat atas Pelantikan Rektor USU Periode 2026–2031

“Dari Lombok ke Senayan: Sari Yuliati dan Kekayaan Rp55 Miliar”

“Dari Lombok ke Senayan: Sari Yuliati dan Kekayaan Rp55 Miliar”

Program G to G BP2MI Lemah Pengawasan, Warga Medan Meninggal Di Korsel

Program G to G BP2MI Lemah Pengawasan, Warga Medan Meninggal Di Korsel

HMTI Gelar Rapat Konsolidasi Program, Fokus Penguatan Peran Masyarakat Tabagsel

HMTI Gelar Rapat Konsolidasi Program, Fokus Penguatan Peran Masyarakat Tabagsel

Ketua Umum PP AMPG Said Aldi Al Idrus resmi menunjuk Rahmaddian Shah sebagai Plh Ketum PP AMPG

Ketua Umum PP AMPG Said Aldi Al Idrus resmi menunjuk Rahmaddian Shah sebagai Plh Ketum PP AMPG

Komentar
Berita Terbaru