Jumat, 02 Januari 2026

Ketua DPRD Pimpin Sidang Paripurna Istimewa HUT Ke 22 Tahun Kab.Pakpak Bharat

Administrator
Selasa, 29 Juli 2025 13:33 WIB
Ketua DPRD Pimpin Sidang Paripurna Istimewa HUT Ke 22 Tahun Kab.Pakpak Bharat
Istimewa

PAKPAK BHARAT | SUMUT24.co

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah(DPRD) Pakpak Bharat menggelar Sidang Paripurna Istimewa dengan agenda tunggal, Mendengarkan Pidato Bupati Pakpak Bharat dalam rangka Hari Jadi ke 22 Tahun Kabupaten Pakpak Bharat di ruang paripurna DPRD Pakpak Bharat Hari Senin(28/07).

Sidang Paripurna istimewa Hari Jadi Pakpak Bharat ke 22 tahun ini dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Elson Angkat, turut hadir anggota DPRD, Forkopimda, OPD, Tokoh masyarakat,tokoh Agama serta pengurus dan anggota komite pemekaran.

Dalam Sidang Paripurna ini, Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor dalam uraian pidatonya antara lain menjabarkan hasil-hasil pembangunan ditanah simsim dalam kurun waktu 22 tahun kebelakang.

Pidatonya, Franc menyampaikan apresiai dan penghargaan bagi segenap anggota Komite Pemekaran Kabupaten Dairi yang menurutnya telah bekerja dengan sepenuh hati, segenap tenaga dan daya, sehingga terwujudlah Kabupaten Pakpak Bharat pada tahun 2003 yang silam.

Usai sidang Paripurna,Bupati Bersama Ketua DPRD melanjutkan Pemotongan kue, serta beramah tamah dengan para tokoh komite pemekaran.(rbm)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
Sumber
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Wali Kota Medan dan DPRD Sepakati Perda KTR, Wujud Komitmen Bersama Dalam Meningkatkan Kesehatan Masyarakat

Wali Kota Medan dan DPRD Sepakati Perda KTR, Wujud Komitmen Bersama Dalam Meningkatkan Kesehatan Masyarakat

Plt Ketua Golkar Sumut Tuding Kepemimpinan Ijeck Tak Mengakomodir Kader: Partai Tidak Dalam Kondisi Darurat

Plt Ketua Golkar Sumut Tuding Kepemimpinan Ijeck Tak Mengakomodir Kader: Partai Tidak Dalam Kondisi Darurat

Ketua Umum Gema Santri Nusa : Waspada Gerakan Radikal Jelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Apalagi Pasca Bencana

Ketua Umum Gema Santri Nusa : Waspada Gerakan Radikal Jelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Apalagi Pasca Bencana

Ketua MPW Pemuda Pancasila Sumut Hadiri Syukuran Milad Japto Soerjosoemarno

Ketua MPW Pemuda Pancasila Sumut Hadiri Syukuran Milad Japto Soerjosoemarno

Ketua MPC PP Rohul Dan Mahasiswa, Galang Dana Untuk Korban Bencana Sumatera

Ketua MPC PP Rohul Dan Mahasiswa, Galang Dana Untuk Korban Bencana Sumatera

Ibnu Hajar Ucapkan Selamat atas Terpilihnya Hasyim SE sebagai Ketua DPC PDI Perjuangan untuk Ketiga Kalinya

Ibnu Hajar Ucapkan Selamat atas Terpilihnya Hasyim SE sebagai Ketua DPC PDI Perjuangan untuk Ketiga Kalinya

Komentar
Berita Terbaru