Jumat, 24 Oktober 2025

Rico Waas Turun Langsung Tinjau Banjir di Jalan Eka Rasmi dan Eka Warni

Administrator
Sabtu, 24 Mei 2025 10:34 WIB
Rico Waas Turun Langsung Tinjau Banjir di Jalan Eka Rasmi dan Eka Warni
Tinjau banjir
Medan | HMC


Keluhan warga di Kelurahan Gedung Johor, Kecamatan Medan Johor langsung ditanggapi Wali Kota Medan Rico Tri Putra Bayu Waas dengan turun langsung ke lokasi banjir yang terjadi di jalan Eka Rasmi dan Eka Warni.

Saat meninjau lokasi banjir, Rico Waas menemukan beberapa kondisi yang menyebabkan jalan tersebut mengalami banjir diantaranya kawasan ini berada di daerah rendah dengan struktur tanah bergelombang serta terdapat beberapa cekungan yang menjadi titik genangan.

"Untuk sementara penanganan jangka pendek yang dapat kita lakukan dengan melakukan pengerukan parit agar lebih dalam dan perbaikan drainase di beberapa titik rawan,"kata Rico Waas.

Sedangkan untuk penanganan jangka panjang Rico Waas akan melakukan kajian menyeluruh agar solusi yang diambil benar-benar berdampak dan berkelanjutan.rl

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Sumber
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Rico Waas Dan Zakiyuddin Harahap Olahraga bersama DPK IKAPTK Kota Medan, Perkuatan Sinergitas Untuk Membangun Kota

Rico Waas Dan Zakiyuddin Harahap Olahraga bersama DPK IKAPTK Kota Medan, Perkuatan Sinergitas Untuk Membangun Kota

Rico Waas Sambut Kunjungan Kapolrestabes Medan, Bersinergi Atasi Permasalahan Kota

Rico Waas Sambut Kunjungan Kapolrestabes Medan, Bersinergi Atasi Permasalahan Kota

Rico Waas: Keberagaman Indah, Itulah Indonesia, Itulah Medan, Kebanggaan Kita

Rico Waas: Keberagaman Indah, Itulah Indonesia, Itulah Medan, Kebanggaan Kita

Rico Waas Sambut Baik Perayaan 100 Tahun Kongregasi Fransiskanes Santa Elisabeth

Rico Waas Sambut Baik Perayaan 100 Tahun Kongregasi Fransiskanes Santa Elisabeth

Rico Waas Hadiri Paripurna Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi, DPRD Medan Apresiasi Pergeseran Anggaran Untuk Benahi Kawasan Medan Utara

Rico Waas Hadiri Paripurna Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi, DPRD Medan Apresiasi Pergeseran Anggaran Untuk Benahi Kawasan Medan Utara

Rico Waas Terima Audiensi PTPN IV, Bahas Program CSR untuk Pembangunan Medan

Rico Waas Terima Audiensi PTPN IV, Bahas Program CSR untuk Pembangunan Medan

Komentar
Berita Terbaru