Sabtu, 03 Januari 2026

DMDI Sumut Berikan Kontribusi Menuju Sumatera Utara Yang Lebih Hebat, Ini Kata Ketua DMDU Sumut Dr. H. Muhammad Isa Indrawan, S.E, M.M

Administrator
Sabtu, 28 Oktober 2023 07:37 WIB
DMDI Sumut Berikan Kontribusi Menuju Sumatera Utara Yang Lebih Hebat, Ini Kata Ketua DMDU Sumut Dr. H. Muhammad Isa Indrawan, S.E, M.M

MEDAN | halomedan.co

Dunia Melayu Dunia Islam (DMDI) adalah organisasi yang identik dengan masyarakat melayu dunia dan islam bertujuan untuk mengembangkan pendidikan, perekonomian dan kesehatan serta kemanusiaan yang selama ini sudah berjalan.

DMDI ini didirikan oleh petinggi petinggi melayu yang pada waktu itu diinisiasi Bapak almarhum Tengku Rizal Nurdin, Gubernur Riau dan Gubernur Malaka yang mana Presiden DMDI adalah, Sultan Malaka dan Ketua DMDI Indonesia, Said Aldi Alidrus.

 

 

“Adapun pertemuan hari ini untuk para calon pengurus DMDI Sumut yang nantinya akan dilantik, insya allah, pelantikan langsung dipimpin Presiden DMDI, Tun Alirasrtam pada tanggal 21 Nopember 2023,” sebut dikatakan

Dr. H. Muhammad Isa Indrawan, S.E, M.M calon Ketua DMDI Sumut.

 

Pada pelantikan DMDI Sumut, nantinya akan dihadiri Forkopimda diantaranya, Pj Gubernur Sumut, Pangdam I/BB, Kapolda Sumut, MUI, DPRD dan kesultanan yang ada di Symatera Utara.

“Kepada seluruh pihak instansi terkait dan seluruh masyarakat Sumut untuk memberikan dukungan kepada pengurus DMDI Sumut yang baru. Sehingga DMDI Sumut dapat memberikan kontribusi dalam pembangunan menuju Sumatera Utara yang lebih hebat,” terang calon terpilih Ketua DMDI Sumut, Dr. H. Muhammad Isa Indrawan, S.E, M.M.(W02)



Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Berita Terkait
Hari Pertama Kerja Tahun 2026, Kejari Labuhanbatu Tingkatkan Status Penyidikan Dugaan Korupsi Dana Hibah Pramuka

Hari Pertama Kerja Tahun 2026, Kejari Labuhanbatu Tingkatkan Status Penyidikan Dugaan Korupsi Dana Hibah Pramuka

Malam Tahun Baru di Pengungsian, Bobby Nasution Dampingi Presiden Prabowo Beri Harapan untuk Warga Batuhula

Malam Tahun Baru di Pengungsian, Bobby Nasution Dampingi Presiden Prabowo Beri Harapan untuk Warga Batuhula

Wanita Korban Penganiayaan Petrus Minta Penyidik Unit PPA Polres Pelabuhan Belawan Profesional

Wanita Korban Penganiayaan Petrus Minta Penyidik Unit PPA Polres Pelabuhan Belawan Profesional

Bakopam Sumut Gelar Silaturrahmi Tahun Baru di Kediaman Anggota DPR RI Maruli Siahaan

Bakopam Sumut Gelar Silaturrahmi Tahun Baru di Kediaman Anggota DPR RI Maruli Siahaan

BAKOPAM Sumut Gelar Jum’at Berkah, Santuni Anak Yatim di Awal Tahun 2026

BAKOPAM Sumut Gelar Jum’at Berkah, Santuni Anak Yatim di Awal Tahun 2026

Bakopam Sumut Bertahun Baru di Kediaman Tokoh Masyarakat RE Nainggolan

Bakopam Sumut Bertahun Baru di Kediaman Tokoh Masyarakat RE Nainggolan

Komentar
Berita Terbaru