Sabtu, 03 Januari 2026

Kapolrestabes Medan Cek Gudang Logistik KPU dan Bawaslu di Jalan Kl Yos Sudarso

Administrator
Rabu, 25 Oktober 2023 08:19 WIB
Kapolrestabes Medan Cek Gudang Logistik KPU dan Bawaslu di Jalan Kl Yos Sudarso

Medan | Halomedan.co

 

Kapolrestabes Medan Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda, SH, SIK melakukan pengecekan ke gudang logistik KPU dan Bawaslu di Jalan Yos. Sudarso KM. 9.8 Kel. Mabar Kec. Medan Deli, Rabu (25/10/2023).

Turut hadir dalam pengecekan itu antara lain Kapolres Pelabuhan Belawan, AKBP Josua Tampubolon,SH,.MH, Wakapolrestabes Medan, AKBP. Dr .Yudhi Hery Setiawan, SIK, M.Si.

Kemudian Kasat Intel Polrestabes Medan, AKBP Ahyan., S.sos., M.M, PS. Kasat Samapta Polrestabes Medan, Kompol Husnil M. Daulay, S.H., S.I.K., M.I.K, Kabag Ops Polres P. Belawan, Kompol Iwan Kurnianto, SH., MH.

Kasat Intelkam Polres Pelabuhan Belawan, AKP Zul Efendi, SH, dan juga didampingi komisioner KPU Medan dan Bawaslu Medan.

Kapolrestabes Medan Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda mengatakan personel kepolisian siap untuk menberikan pengamanan logistik dalam Pemilu 2024.

“Kita menyiapkan personel untuk melaksanakan pengamanan 24 jam di Gudang gudang KPU untuk memberikan pengamanan maksimal, selain itu juga kita menyiagakan personel pengawalan guna membawa logistik Pemilu,” pungkasnya.(W02)



Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Warga Meninggal, Ketua Pewarta Melayat dan Berikan Bantuan

Warga Meninggal, Ketua Pewarta Melayat dan Berikan Bantuan

Bakopam Bersama Polda Sumut Sukses Gelar Desiminasi Pemilu Damai 2024 di Kota Sibolga

Bakopam Bersama Polda Sumut Sukses Gelar Desiminasi Pemilu Damai 2024 di Kota Sibolga

Kapolsek Tegaskan tidak Ada Judi Tembak Ikan di Wilkum Polsek Delitua

Kapolsek Tegaskan tidak Ada Judi Tembak Ikan di Wilkum Polsek Delitua

Polda Sumut Atensi Kasus Pelemparan Bom Molotov Ke Rumah Wartawan di Pancur Batu

Polda Sumut Atensi Kasus Pelemparan Bom Molotov Ke Rumah Wartawan di Pancur Batu

GKN di Pemukiman Padat Penduduk, Satresnarkoba Polrestabes Medan Tangkap Pengedar Narkoba

GKN di Pemukiman Padat Penduduk, Satresnarkoba Polrestabes Medan Tangkap Pengedar Narkoba

Polres Madina Bakar Ganja Hasil Operasi Oktober- Desember 2023

Polres Madina Bakar Ganja Hasil Operasi Oktober- Desember 2023

Komentar
Berita Terbaru