Jumat, 02 Januari 2026

Jaga Kondusifitas di Wilkumnya, Polresta Deli Serdang Jajaran Laksanakan Patroli Mobile dan Sambangi Warga

Administrator
Kamis, 18 September 2025 16:32 WIB
Jaga Kondusifitas di Wilkumnya, Polresta Deli Serdang Jajaran Laksanakan Patroli Mobile dan Sambangi Warga
Istimewa

Deliserdang - Personel Polsek jajaran Polresta Deli Serdang terus meningkatkan patroli dan sambang pos kamling, personil juga berdialog tentang kamtibmas dengan warga di yang berada di wilayah wilkum Polresta Deli Serdang.

Kegiatan patroli ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan ketertiban wilayah hukum Polresta Deli Serdang tetap kondusif dan kamtibmas tetap aman. Rabu (17/09/25) malam

Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Hendria Lesmana, S.IK, M.Si menyampaikan kepada kepada masyarakat yang berada di wilkum Polresta Deli Serdang agar kita bersama sama menjaga kondusifitas di wilayahnya dan kepada masyarakat agar tidak mudah terprovokasi di media sosial.

"Patroli dialogis yang dilaksanakan oleh Poksek jajaran ini bertujuan untuk mencegah potensi gangguan keamanan sekaligus memberikan rasa aman dan sekaligus untuk menyampaikan pesan pesan kamtibmas kepada masyarakat untuk bersama sama menjaga kamtibmas". Ujar Kapolresta

Selama patroli, petugas bukan hanya berinteraksi dengan warga tetapi juga berpatroli di daerah yang rawan kejahatan baik siang hari maupun malam hari.

"Dengan rutinitas patroli dialogis ini, Polresta Deli Serdang berharap dapat terus menjaga stabilitas keamanan di wilayah hukumnya dan menciptakan situasi yang aman dan nyaman" tutupnya..(##Humas Polresta DS)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
Sumber
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Sumut Foundation Apresiasi Kepemimpinan AKBP Choky Sentosa Meliala dan Iwan Mashuri sebagai Garda Utama Perang Narkoba

Sumut Foundation Apresiasi Kepemimpinan AKBP Choky Sentosa Meliala dan Iwan Mashuri sebagai Garda Utama Perang Narkoba

Tim JCS Polrestabes Medan Ringkus Begal Sadis di Medan Estate.

Tim JCS Polrestabes Medan Ringkus Begal Sadis di Medan Estate.

Komitmen Pewarta Polrestabes Medan Terus Berlanjut Menebar Kepedulian di Program Jum'at Barokah

Komitmen Pewarta Polrestabes Medan Terus Berlanjut Menebar Kepedulian di Program Jum'at Barokah

Pelepasan Bantuan Sosial Polres Asahan untuk Korban Bencana di Kabupaten Langkat Sukses

Pelepasan Bantuan Sosial Polres Asahan untuk Korban Bencana di Kabupaten Langkat Sukses

Kapolsek Pantai Cermin dan Koramil Pastikan Stok BBM Aman, Arus Lalu Lintas Lancar Pasca Banjir

Kapolsek Pantai Cermin dan Koramil Pastikan Stok BBM Aman, Arus Lalu Lintas Lancar Pasca Banjir

Sentuhan Hangat di Tengah Banjir: Polsek Pantai Labu dan LPA Ulurkan Cinta untuk Anak-Anak Pengungsi

Sentuhan Hangat di Tengah Banjir: Polsek Pantai Labu dan LPA Ulurkan Cinta untuk Anak-Anak Pengungsi

Komentar
Berita Terbaru